Thursday, 30 April 2015

SOAL DAN PEMBAHASAN UJIAN TENGAH SEMESTER BIOLOGI KELAS XI SEMESTER II

1. Pencernaan makanan dimulut berlangsung secara mekanik dan kimiawi dengan menggunakan enzim sebagai katalisatornya. Zat yang diubah didalam mulut dengan perantaraan enzim adalah...
a. Protein                     d. Mineral
b. Lemak                     e. Karbohidrat
c. Vitamin
Jawaban : e
Pembahasan : Didalam mulut terdapat enzim amylase, yang dapat mengubah karboidrat menjadi amilum
2. Fungsi hati berikut yang berkaitan dengan fungsi pencernaan makanan ialah…
a. sebagai penawar racun
b. menghasilkan empedu
c. Menghancurkan eritrosit yang telah tua
d. Mengubah glukosa menjadi glikogen
e. menghasilkan sel darah merah
Jawaban : b
Pembahasan : Empedu yang dihasilkan oleh hati mengandung garam empedu yang berfungsi menurunkan tegangan butir lemak agar dapat diemulsikan. Selain itu empedu menghasilkan pigmen yang dapat member warna pada feses
3. Kekurangan protein pada makanan menyebabkan busung lapar karena protein selain merupakan penyusun enzim juga berfungsi dalam…
a. memelihara etegangan suatu sel
b. menjaga keseibangan energy
c. menyusun penimbunan energy
d. merusak zat yang bersifat racun
e. memelihara keseimbangan tekanan osmosis darah
jawaban : e
Pembahasan : Karena jika tekanan osmosis darah tidak seimbang maka protein yang ada di dalam tubuh akan berkurang
4. Saluran empedu menghubungkan kantung empedu dengan duodenum. Jika saluran empedu tersumbat maka.
a. Pencernaan lemak berkurang
b. Pencernaan karboghidrat berkurang
c. Pencernaan protein menjadi lambat
d. Kandungan duodenum menjadi netral
e. saluran duodenum menjadi basa
jawaban : e
Pembahasan : Apabila saluran empedu tersubat maka garam empedu juga akan sulit masuk sehingga lemak akan sulit diserap
5.Perhatikan gambar berikut
Gambar diatas menunjukkan saluran pencernaan manusia. Makanan dicerna dengan bantuan enzim amylase pada bagian..
a.       V dan W         d. W dan Y
b.      W dan X         e. V dan Y
c.       V dan X
Jawaban : C
Pembahasan : Karena enzim amylase terdapat di mulut dan usus halus
6. Dua nutrient yang sangat penting untuk pembentukan tulang adalah…
a. Kalsium dan vitamin C d. Besi dan vitamin D
b. Kalsium da vitamin D   e. Kalium dan vitamin D
c. Besi dan fosfor
Jawaban : b
Pembahasan : Karena kalsium dan vitamin D yang dapat membantu matriks-matriks pada tulang
7. Penyebab penyait kwashiorkor adalah kekurangan…
a. lemak                 d. Kalori
b. Mineral              e. Protein
c. Karbohidrat
Jawaban : e
Pembahasan : Penyakit kwashioarkor adalah nama lain dari busung lapar yang disebabkan karena kekurangan protein
8. Karboidrat disimpan dalam hati dalam bentuk…
a. lemak padat                   D. Pati
b. glikogen                                    e. karbon
c.Lemak cair (minyak)
9. Pada saat menarik napas, perut bergerak ke arah luar, karena…
a. Diagframa berkontraksi dan turun, menekan rongga perut keluar
b. Diagfrahma relaksasi dan turun, menekan rongga perut keluar
c. Diagfrahma berkonstraksi dan naik, menekan rongga perut keluar
d.  Otot perut berkonstraksi dan menekan perut keluar, menyebabkan tekanan negative dalam paru-paru
e. udara yang masuk meningkatkan volume rongga udara
10. Alat pada serangga yang berfungsi sama dengan kapiler pada vertebrata adalah…
a. trakea                 d. otot
b. trakeolus                        e. insang dalam
c. spirakel
11. Organ pernapasan manusia berikut ini yang berhubungan dengan kapiler darah adalah…
a.laring                  d. alveolus
b. trakea                e. bronkus
c. paru-paru
12. soal nomor 12 dan 13 berhubungan dengan gabar berikut ini
12. merokok berat akan mempengaruhi fungsi…
a.1,2 dan 3                        d. 2,3, dan 4
b. 1,2, dan 4          e. 3,4,dan 5
Jawaban : b

Wednesday, 29 April 2015

TULANG-TULANG PENYUSUN RANGKA MANUSIA

Ruas tulang belakang (os.vertebrae)



Jumlah Tulang
Nama Tulang
Bahasa Latin
7 ruas 
os.vertebrae cervicale
12 ruas 
os.vertebrae thoracalis
5 ruas 
os.vertebrae lumbalis
5 ruas 
os.vertebrae cacrum
4 ruas 
os.vertebrae cocigeus

Tulang dada (os.sternum)



Nama Tulang
Bahasa Latin
os.manubrium sterni
os.corpus sterni
os.proccesus xyphoideus


Tuesday, 28 April 2015

LAPORAN FISIKA TEGANGAN PERMUKAAN

KATA PENGANTAR
Puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan karunia-Nya sehingga Laporan Fluida Statis ini dapat terselesaikan tepat pada waktunya.
Laporan ini disusun untuk memenuhi syarat penilaian praktikum fisika tentang fluida statis.Dalam kesempatan kali ini kamimengucapkan terima kasih kepada Bapak H. Endang Jaenudin S.Pd selaku guru mata pelajaran Fisika
Penyusun menyadari bahwa banyak kekurangan dalam pembuatan laporan ini baik dari segi materi maupun penyajian. Untuk itu penyusun mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun.
Akhir kata kami berharap semoga laporan ini bermanfaat bagi kami sendiri khususnya dan pembaca pada umumnya.


BAB I PENDAHULUAN
1.1  LATAR BELAKANG
Wujud zat secara umum dibedakan menjadi tiga, yaitu zat padat, cair, dan gas. Berdasarkan bentuk dan ukurannya, zat padat mempunyai bentuk dan volume tetap, zat cair memiliki volume tetap, akan tetapi bentuknya berubah sesuai wadahnya, sedangkan gas tidak memiliki bentuk maupun volume yang tetap. Karena zat cair dan gas tidak mempertahankan bentuk yang tetap sehingga keduanya memiliki kemampuan untuk mengalir. Zat yang dapat mengalir dan memberikan sedikit

CONTOH LAPORAN WAWANCARA





Laporan Hasil Wawancara
“Peranan Pers untuk Masyarakat”
Diajukan untuk memenuhi tugas pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan



















Disusun oleh Kelompok 4
Ketua           : Kharisma Khoirunisa Darajat (16)
Sekertaris     : Orisa Paramesti Devi  ( )
Anggota        : Arike Putri Agustin     (2)
  Fany Nurul Fauzi Hidayat ()


Kelas XII IPA 4
SMA Negeri 1 Banjar
Jalan KH Mustofa No.1 Kota Banjar 46311 Telepon (0265)741192



BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
            Perkembangan Pers di Indonesia mengalami puncak kejayaannya pada era Reformasi ini. Dimana dibandingkan dengan masa-masa sebelumnya pers mengalami banyak tekanan, dan hambatan. Dalam  kehidupan modern kini, kebutuhan orang akan komunikasi dan informasi semakin meningkat. Informasi dibutuhkan oleh orang untuk memperluas wawasan dan pengetahuan, sehingga keterbukaan dan kebenaran serta tanggung jawab pers sebagai media informasi harus dinjunjung tinggi.
Sehubugan .dengan peringatan hari pers nasional pada tanggal  9 Februari kami menyusun laporan yang berjudul “ Peranan Pers untuk Masyarakat” ini untuk mengetahui seberapa besar peranan pers untuk masyarakat di era reformasi kini.
1.2 Rumusan Masalah
·         Sejauh apa tingkat kebutuhan masyarakat untuk mendapatkan informasi?
·         Seberapa jauh kepedulian masyarakat mengenai peristiwa atau kejadian yang dikabarkan melalui pers?
·         Bagaimana timbal balik atau respon masyarakat terhadap informasi yang didapatkan melalui pers?
 1.3 Tujuan
Berikut adalah beberapa tujuan kami dalam  penyusunan laporan ini.
·         Menyelesaikan Tugas wawancara Pendidikan Kewarganegaraan.
·         Menjalin kerjama anggota kelompok.
·         Berpikir ilmiah dan sistematis.
·         Mengetahui sejauh apa tingkat kebutuhan masyarakat untuk mendapatkan informasi.
·         Mengetahui seberapa jauh kepedulian masyarakat mengenai peristiwa atau kejadian yang dikabarkan melalui pers.
·         Mengetahui bagaimana timbal balik atau respon masyarakat terhadap informasi yang didapatkan melalui pers.
·         Menyimpulkan peranan pers untuk masyarakat berdasarkan hasil wawancara .


BAB 2 KAJIAN PUSTAKA
A.  Pengertian Pers
1.    Pengertian Pers Secara Etimologis
Istilah “Pers” berasal dari bahasa Belanda, yang dalam bahasa Inggris berarti press. Secara harfiah pers berarti cetak dan secara maknawiah berarti penyiaran secara tercetak atau publikasi secara dicetak (printed publication).
Dari bahasa perancis “pressare” atau “ premare” dari bahsa latin yang artinya tekanan atau cetak.
2.      Pengertian Pers Menurut UU No.40 Tahun 1999
Pers adalah lembaga sosial dan wahana komunikasi massa yang melaksanakan kegiatan jurnalistik yang meliputi mencari, memperoleh, memiliki, menyimpan, mengolah, dan menyampaikan informasi baik dalam bentuk tulisan, suara, gambar, suara dan gambar, serta data dan grafik maupun dalam bentuk lainnya dengan menggunakan media cetak, media elektronik, dan segala jenis saluran yang tersedia.

Saturday, 26 July 2014

MARHABAN YA RAMADHAN

assalamualaikum.
Marhaban ya Ramadhan yang ke 1435 :)
Ramadhan itu bulan yang spesial diberikan oleh Allah kepada umat muslim, untuk melaksanakan amal-amalan baik dengan ganjaaran pahala yang dikali lipatkan. selain itu tentu banyak sekali hikmah yang bisa kita dapatkan dari bulan ramadhan ini. walaupun ramadhan kali ini sedikit membawa nuansa yang berbeda. yakni di warnai dengan pilpres. dimana-mana semua orang membicarakan pilpres. termasuk saya juga. tidak jarang ada yang sampai berdebat baik di media sosial maupun diskusi scara langsung, karena beda pendapat dan beda pilihan, terkadang muncul juga perkataan-perkataan tidak menyenangkan, muncul prasangka dan kebencian didalam hati. padahal dua-duanya sama-sama muslim. sama-sama sedang berpuasa. lagi-lagi saya akui itu termasuk saya juga.
puasa itu bukan hanya menanhan lapar dan haus saja. ya anak-anak kecil juga sudah tahu tentang itu.Puasa artinya menahan diri dari nafsu.
saya akui untuk benar-benar manahan nafsu itu tidak mudah. justru esensi sebenarnya dari berpuasa bukan hanya tentang tidak makan dan minum saja. tetapi bagaimana kita bisa menjaga kesucian hati kita, menahan segala macam emosi dan muatan-muatan negatif yang bersarang dalam hati itu.

Sunday, 26 May 2013

im back ! im back !

udah lama banget nih gak pernah nge post lagi di blog ini. yaaa maklum lah akhir-akhir ini aku sibuk nyariin pacar  ngerjain tugas-tugas sekolah pastinya.
yap, seperti pelajar pada umumnya. berangkat sekolah, pulang sekolah, ngerjain tugas kalo mood. gitu doang sih. sama sekali gak ada yang menarik.
tapi gak tahu kenapa nih, malam ini tiba-tiba dapet wangsit buat nulis di blog.
tapi nulis apa ya. sebenernya pengen curhat. tapiiiii,  duh. mau jujur tapiiiii.
kebanyakan tapinya ya?
gak apa-apa deh. emang perasaan aku malem ini lagi enggak karuan. tahu kan remaja.banyak pikiran, contohnya kayak mikiran pacar orang. tapi aku kan enggak punya pacar ya? duh sampe lupa, saking kacaunya.
itu tuh masalahnya sih itu kayaknya.
aku gak punya pacar :( arrrggghh. sodara-sodara kalo pada kumpul dirumah, mereka pada ngapain coba, telfon-telfonan sama pacarnya. kalo malem minggu mereka pada kece-kece, wangi-wangi. udah maen capcus aja tuh jam tujuh. kalo aku? aku sih nonton IMB dirumah, kalo mood ya ngerjain tugas. dan pastinya nyetrika baju. huuuh, berat banget ya beban jomblo?
tapi gimana sih, males juga punya pacar. sebenarnya sih gak laku belum sreg aja sama tipe-tipe cowok yang marak beredar di pasaran sekarang (ceilah, kayak apa aja) iya bener tuh, cowok zaman sekarang tuh, huuh nyebelin banget, liat muka-mukanya juga udah pengen muntah. susah banget masuk ke dalam kriteria yang udah aku pasang.
yang baik, hm kadang-kadang orangnya membosankan, dan gak menarik
yang keren, karena sikapnya sok keren, sok paling cakep, sok segala-galanya, jadi males banget liat mukanya
yang alim, gak pernah nengok-nengok sedikitpun.
hm., yaudah sih. aku emang belum ngerti sama pola-pola perjodohan yang di atur sama tuhan. dan emang gak ada satu orang pun yang tahu kan?
aku juga belum ngerasa punya feel ke siapa-siapa. iya sih ada tapi itu dikit, dan aku rasa perasaan itu cuma yaaah, jauh banget dari kata "JODOH" udah deh jodoh kan emang udah ada yang ngatur. gak usah dipikirin melulu. prinsip baru aku sih, aku bakal merjuangin cinta yang pantes buat aku perjuangin. sebelum seseorang dan perasaan itu datang. kalem aja. yakin bahwa tuhan sedang mempersiapkan cinta yang indah buat kamu. Oke sip.

Sunday, 23 December 2012

Pecundang dalam cerita



Tommy, nama yang pasaran dan terkesan antagonis. Tapi dalam cerita ini akulah peran utamanya. Laki-laki yang mereka fikir berhati malaikat kuletakan dalam kategori musuh. Kau tahu kan berarti mereka adalah si antagonis sebenarnya. Dalam cerita kecilku ini.
Tommy bukan siapa-siapa, tanpa wanita tentunya. Tommy dilahirkan oleh ibu yang cantik dan keren. Aku sangat memuja ibu ku itu, dia mantan vokalis grup khasidah sewaktu SMP, tapi rupanya gurunya salah menilai ibuku, di saat yang lain, ibu tampil di acara pensi sekolah sebagai gitaris band rock. Wooww. Siapa perduli dengan biografi ibuku.
Oke kembali lagi, wanita adalah segalanya bagiku. Aku dikenal sebagai playboy ulung, sangat berbahaya bagi wanita. Selain pada ibuku, aku sangat jinak oleh seorang wanita. Dia tidak cantik atau terlalu jelek. Dia bukan wanita yang jenius, juga tidak lemah lembut.  Terkadang aku tidak percaya dia terlahir sebagai wanita. Satu-satunya yang membuat ku percaya adalah, aku menyukainya.
Entahlah, sebenarnya aku tak pernah mengakui ini. Aku selalu berada di sampingnya